Greyson Michael Chance (lahir 16 Agustus 1997; umur 14 tahun) adalah penyanyi pop rock dan pianis asal Amerika Serikat yang tampil pada bulan April2010 menampilkan lagu "Paparazzi" dari Lady Gaga pada festival musik tingkat enam yang kemudian menjadi hits di Youtube, dan ditonton lebih dari 39 juta kali.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar